Alasan Wanita Selingkuh Menurut Psikologi
Perselingkuhan bukanlah hal yang dapat dibenarkan karena perilaku ini dapat merugikan orang lain. Tak sedikit sepasang kekasih atau justru yang telah menjadi suami istri memilih mengakhiri hubungan saat mengetahui pasangannya selingkuh. Bahkan alasan wanita selingkuh menurut psikologi pun cukup beragam.
Bagaimana pun komitmen dalam hubungan perlu dijaga dengan baik agar perselingkuhan tidak mudah terjadi. Sebab pada umumnya seseorang yang selingkuh selalu memiliki alasan tersendiri yang mendorong dirinya untuk tetap melakukannya walaupun hal tersebut adalah sebuah kesalahan.
Karenanya, cukup penting bagi seorang pria untuk mengetahui alasan umum yang menyebabkan wanita melakukan perselingkuhan.
Alasan Wanita Selingkuh Menurut Psikologi
1. Kebutuhan yang Tidak Terpenuhi
Sayangnya, saat semua yang diharapkan tidak kunjung didapatkan, tak sedikit dari mereka yang merasa frustrasi.
Akibatnya, salah satu dorongan untuk memenuhi tuntutan tersebut, seseorang memilih untuk mencari orang lain tanpa meninggalkan pasangannya alias selingkuh.
2. Membalas luka yang telah lalu
Karenanya dia memilih untuk berselingkuh sebab perselingkuhan melambangkan penderitaan dan juga kebutuhan terhadap sebuah hubungan.
Kemungkinan besar perselingkuhan terjadi karena adanya tekanan ataupun konflik di dalamnya.
Jadi, perselingkuhan yang dilakukan seorang wanita bisa jadi merupakan bentuk pembalasan untuk tindakan yang kamu lakukan, yang menurutnya itu semua sangat melukai perasaannya.
3. Jatuh Cinta
Sementara itu, intensitas perasaan yang kalian miliki saat awal hubungan tak dapat bertahan selamanya. Meskipun cinta yang setia dan abadi itu ada, tetapi tidak sedikit pula yang jenuh ketika menjalaninya.
Setelah rasa cinta mulai berkurang, mungkin dia menyadari bahwa cintanya padamu sudah tidak sepenuhnya ada, dan dia juga mulai jatuh cinta pada pria lainnya. Pada akhirnya dia memutuskan untuk selingkuh agar bisa menjaga kebahagiaan dari cinta barunya itu.
4. Merasa Tidak Dihargai
Sayangnya, tidak semua pria menjadi peka terhadap berbagai kebutuhan yang dimiliki wanita, termasuk saat mereka ingin dihargai atas setiap tindakan yang dilakukannya.
Perilaku tidak adil ini ternyata dapat menyebabkan wanita sangat kecewa. Sehingga dia merasa tak dihargai, diabaikan, dan tidak dicintai.
Alhasil, untuk memenuhi keinginannya itu, dia pun mencari seseorang yang bisa lebih menghargai dan membanggakan apa yang dia lakukan. Dengan begitu keberadaannya akan diakui sehingga dia merasa bahagia.
5. Beberapa Aspek dalam Hubungan Tidak Terpenuhi
Tidak terpenuhinya ekspektasi inilah yang akhirnya menjadi dorongan mengapa dia berselingkuh. Sehingga apa yang tidak dapat kamu lakukan dan berikan, dia bisa mendapatkannya dari pasangan selingkuhnya.
Artikel terkait: Fakta psikologi jika kita memikirkan seseorang apakah dia memikirkan kita juga
Demikianlah beberapa alasan wanita selingkuh menurut psikologi yang ternyata masih sering terjadi. Agar hubunganmu terhindar dari perilaku demikian, sebaiknya segeralah komunikasikan dengan pasanganmu apabila ada sesuatu yang mungkin sedang menjadi kegelisahannya.
Baca juga :
Posting Komentar untuk "Alasan Wanita Selingkuh Menurut Psikologi"
Jika ada pertanyaan silahkan tanyakan di kolom komentar